Daftar Harga Mobil KIA

Harga On The Road Mobil KIA 2010

Mobil Indonesia untuk bulan September 2010.  Harga tersebut tidak mengikat sebelum ada pemesanan dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.
BERIKUT DAFTAR HARGA MOBIL KIA UNTUK WILAYAH JATABEK.
UNTUK HARGA NEW HATCHBACK 2010
KIA HOT PRODUCTS Type CC Keterangan Harga Resmi
  COSMO 2010
M/T 1.1 Cosmo Model Minor Change Rp   116,500,000.-
A/T 1.1 Cosmo Model Minor Change Rp   132,500,000.-
NEW 2010
A/T 1.4 HATCHBACK Rp 158,000,000.-
M/T

M/T
1.4

1.4
PRIDE
HATCHBACK

PRIDE
SEDAN
Rp 145,000,000.-

Rp 152,500,000,-
KIA TRAVELLOkia travello M/T

M/T
2.7

2.7
LONG (16 seat)
Diesel Option 2

STD (12 seat)
Diesel Option 2
Rp 191,000,000.-

Rp 186,000,000.-
KIA TRAVELLO Ambulancekia travello ambulance deluxe M/T 2.7 Type Standard Rp 242,000,000.-
M/T 2.7 Ambulance International Rp 262,000,000.-
M/T 2.7 Ambulance Jenazah Rp 205,000,000.-
KIA BIG UP M/T 2.7 Cabin Chasis P. S (Off the Road) Rp 125,000,000.-
M/T 2.7 PICK UP Non P. S Rp 132,000,000.-
M/T 2.7 Box Standard Rp 145,500,000.-
M/T 2.7 Box Jumbo Rp 149,500,000.-
KIA PREGIO WITH LSD M/T 2.7 With LSD Rp 259,500,000.-
Note:
* Harga dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
* Harga Ambulance dapat disesuaikan dengan budged dan kebutuhan equipment dan alat-alat kesehatan.
* Angsuran 2 jutaan & TDP 15 jutaan. And Aksessoris
* Warranty 5 tahun/150.000 KM

Awal Perusahaan KIA

Awal Perusahaan KIA
Kia Motors adalah perusahaan otomotif dunia yang dibesarkan dan didirikan oleh Korea Selatan. Kia Motors juga telah bekerjasama dengan Hyundai Motor Company.Kia Motors masuk ke Indonesia pada tahun 1999 dengan Agen Tunggal Pemegang Merk (ATPM) PT.Kia Mobil Indonesia (KMI). motto Kia Motors adalah The Power To Surprise"

Sejarah
Kia berdiri pada tahun 1944 di Seoul Korea Selatan. Dulunya, Kia memproduksi truk roda tiga. Pada tahun 1992, Kia memproduksi Truk kecil dengan nama Ceres. Pada tahun 1998, Saat krisis ekonomi, Kia motors mengalami kebangkrutan . Namun akhirnya bangkit kembali setelah sahamnya dibeli oleh Hyundai Motors.
Kia adalah singkatan dari "Korean International Automotive" atau "Korea Industrial Autocar". atau dalam bahasa koreanya adalah Terbit di Asia"

Daftar mobil Kia Motors
Masuk Ke Indonesia
Kia Mobil Indonesia adalah perusahaan yang bergerak di bidang otomotif. Perusahaan ini adalah Agen Tunggal Pemilik Merek (ATPM) Kia Motors Corporation, perusahaan mobil yang berpusat di Korea Selatan. Kia Mobil Indonesia berdiri pada tahun 1999 oleh Tommy Soeharto sebagai pemegang lisensi perusahaan yang juga pemilik Perusahaan Timor. Saat ini, baru tiga unit mobil Kia yang diproduksi dan dirakit di Indonesia yaitu Kia Picanto, Kia Pregio , dan Travello. 

Daftar Mobil Kia Motors yang masuk ke Indonesia

Daftar mobil Kia yang akan masuk ke Indonesia (Perencanaan)

Kini Showroom resmi KIA sudah ada di daerah BINTARO RAYA